//
archives

Gagasan

This category contains 15 posts

TEORI EKSPEKTANSI: Sebuah pendekatan konsep pemberian imbalan untuk meningkatkan motivasi pegawai

Teori pengharapan (expectancy theory) pada dasarnya merupakan fungsi dari tiga karakteristik: (1) persepsi pegawai bahwa upayanya mengarah pada suatu kinerja (2) persepsi pegawai bahwa kinerjanya dihargai (misalnya dengan gaji atau pujian) (3) nilai yang diberikan pegawai terhadap imbalan yang diberikan. Menurut Vroom’s expectancy theory, perilaku yang diharapkan dalam pekerjaan akan meningkat jika seseorang merasakan adanya … Continue reading

BEBERAPA CATATAN DALAM PEMBERIAN IMBALAN

Imbalan sebagai bentuk pengukuhan Imbalan adalah sesuatu yang meningkatkan frekuensi kegiatan seorang pegawai. Sesuatu dinamakan imbalan atau bukan, tergantung pada keseluruhan pengaruh terhadap perilaku pegawai.

PEMBERIAN PENGUKUHAN UNTUK MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN

Ada cara-cara memodifikasi perilaku pegawai agar tercipta tingkat kinerja pegawai pada tingkat tertentu. Cara-cara tersebut meliputi: penjelasan rincian tugas (task clarification), pemberian pengukuhan positif (positif reinforcement) dan umpan balik yang korektif (corrective feedback).

MEMBANGKITKAN MOTIVASI KERJA: Respon untuk Dewi

Menjaga agar atmosphere lingkungan di tempat kerja menjamin motivasi karyawan tetap tinggi merupakan pekerjaan vital seorang manajer. Meminjam konsep Gibson, bahwa aspek motivasi itu merupakan faktor utama yang langsung mempengaruhi kinerja karyawan. Namun tidak mudah, selain dibutuhkan teknik dan kemampuan manajer, aspek motivasi sangatlah subyektif dan unik kadarnya masing-masing karyawan. Tidak selalu menurunnya motivasi karyawan … Continue reading

Kinerja Vs Produktivitas-Respon untuk Djoko

Terimakasih atas pertanyaannya. Kinerja boleh dibilang merupakan variabel ‘akhir’ penilaian karyawan. Kalau ditarik ke belakang, ada variabel antara produktivitas dst., dan variabel sebelumnya ada prestasi kerja. Pembimbing anda menyarankan seperti itu, menurut saya ada benarnya.

Selamat Datang. Anda adalah pengunjung ke:

  • 680,394

Temui Saya

Di Blogspot. Temui saya Cokroaminoto, untuk berdiskusi masalah Perencanaan Kesehatan untuk membangun kinerja staff, atau bagaimana Menulis Proposal dan Laporan Penelitian untuk kertas kerja (working-paper), Karya Tulis Ilmiah (KTI), Skripsi, Thesis atau sejenisnya atau tertarik untuk melihat dari dekat keragaman budaya Nusantara. Atau membaca koleksi file atau download materi kuliah saya.

Di blogetery.com, anda dapat menemukan juga blog saya, tulisan isteri dan anak saya. Terima kasih.